Bulan: November 2020

BMKG Imbau Seluruh Pihak Mewaspadai Ancaman Bencana Hidrometeorologi Jelang Natal dan Tahun Baru

Jakarta – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika menghimbau seluruh mitra K/L, pemerintah daerah dan stakeholder, serta masyarakat untuk tetap meningkatkan kewaspadaan terhadap ancaman bencana hidrometeorologi menyongsong periode Natal 2020 dan Tahun Baru 2021. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala BMKG saat menghadiri Rapat Dengar Pendapat Komisi V DPR RRI bersama Kementerian Perhubungan, Kementerian PUPR, Badan Nasional Pencarian […]

Rutin Hasilkan Data Real Time, BMKG Raih Penghargaan Bhumandala Rajata dari BIG

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meraih penghargaan Bhumandala Rajata (Medali Perak) untuk kategori Kementerian/Lembaga dari Badan Informasi Geospasial (BIG) atas pencapaiannya dalam pengembangan simpul jaringan informasi geospasial. Penyelenggaraan Bhumandala Award – Penghargaan Simpul Jaringan Informasi Geospasial dilaksanakan di Jakarta, Jumat (27/11/2020) yang merupakan tahun keempat sejak pertama kali diselenggarakan pada 2014. Sebagai simpul jaringan, BMKG merupakan salah satu […]

PHP Code Snippets Powered By : XYZScripts.com
Gulir ke Atas